Download Driver Epson L210

Posted on

Menggunakan printer Epson L210 maka anda akan mendapatkan 3 manfaat sekaligus dalam 1 printer. Anda bisa mencetak dokumen, scan dan fotokopi, lebih dari itu printer ini merupakan seri L Series All In One yang sudah memiliki sistem tabung infus.

Printer ini adalah printer dengan banyak kelebihan, walaupun dibawah Seri Epson L220 namun fungsinya tetap sama. Untuk menggunakan printer ini pastikan anda sudah menginstal driver nya di laptop atau komputer.

Jika CD Driver printer hilang atau anda menggunakan perangkat notebook, maka harus melakukan download driver epson L210 terlebih dahulu. Untuk itu jangan khawatir pada kesempatan ini, kami akan memberikannya gratis dan mudah cara downloadnya. Simak uraian dibawah ini.

Download Driver Epson L210

download driver epson l210

Untuk mendownload driver printer ini cukup mudah, anda hanya cukup mengeklik link-link yang sudah kami sediakan dibawah ini. Kami sudah menyediakan driver untuk semua versi windows dan mac. Jadi anda tidak kesulitan, berikut ini:

Baca Juga: Driver Epson L360

Sistem Operasi Windows: Windows XP, Windows 7, Windows 8, Windows 10

Sistem Operasi Mac OS X

Epson L210 Driver Scanner

Untuk driver scanner epson L210 tidak ada perbedaan antara 32 bit dan 64. Silakan unduh dibawah ini:

Sistem Operasi Windows XP, 7, 8, 10

Loading...

Sistem Operasi Mac OS X

Spesifikasi Printer Epson L210

Selain dapat digunakan untuk 3 fungsi (print, scan, dan fotokopi) Epson L210 memiliki beberapa spesifikasi antara lain:

  • Dapat mencetak dengan resolusi 5,760 x 1,440 DPI
  • Kecepatan mencetak 6 halaman per menit (hitam putih), dan 3 halaman/menit (warna)
  • Terdiri dari 4 warna tinta (Hitam, Biru, Kuning dan Merah Magenta)
  • Dapat melakukan scan untuk kertas A4
  • Hasil scan bisa diubah dalam bentuk format file yaitu BMP, JPEG, TIFF dan PDF.

Printer ini memiliki tabung infus yang sudah berisikan tinta asli dari Epson. Jadi ketika anda ingin mengisi ulang, maka belilah tinta refill original Epson. Tujuannya adalah agar hasil cetak printer tetap berkualitas dan tidak terjadi error.

Baca Juga: Download Driver Epson L310

Epson L210 selain dapat digunakan untuk mencetak dokumen biasa, juga dapat mencetak foto. Untuk anda yang menginginkan foto dengan hasil berkualitas, maka tidak akan kecewa mencetak dengan printer ini.

Namun seiring pemakaian, biasanya printer akan mengalami error seperti “Waste ink pad full” Jadi anda harus melakukan reset. Untuk caranya sudah admin bahas di Cara Reset Epson L210. Jadi anda tinggal mengikuti saja cara yang sudah dijelaskan diartikel tersebut.

Atau jika anda membutuhkan resetternya, bisa melakukan download resetter Epson L210 dari situs TutorialServis ini.

Demikianlah artikel tentang driver epson L210. Semoga dapat memberikan manfaat dan bisa anda gunakan sebagaimana mestinya. Terimakasih telah berkunjung di situs saya dan nantikan artikel terbaru kami.